Semir Alternatif dari Telur untuk Kulit Sepatu, Sofa, Mobil

Share On Facebook ! Tweet This ! Share On Google Plus ! Pin It ! Share On Tumblr ! Share On Reddit ! Share On Linkedin ! Share On StumbleUpon !
Punya sepatu kulit ? Kehabisan Semir sepatu ? jangn kuatir … pakai telur saja untuk pengganti semir, hasilnya … tidak kalah kilap dengan hasil semiran bermerek J
Bahkan, tidak hanya untuk sepatu … kalian dapat menggunakan tips ini untuk mengkilatkan barang rumah tangga lain yang terbuat dari bahan kulit, oscar, ataupun imitasi dan sejenisnya, seperti Sofa dan Interior mobil.

Bagaimana caranya ?

Tips Memanfaatkan telur untuk Semir Sepatu Kulit /Pembersih lainnya

Material :
a. Telur mentah - yang dibutuhkan cairan putih /beningnya saja.
manfaatkan saja biasanya disaat ibu kalian atau istri mungkin lagi memasak, lalu mintalah sebagian putih telurnya J
b. Sepon / kain halus
c. Minyak essensial (bila perlu)

cara membuat semir alternatif

Cara menggunakan Telur untuk Semir Alternatif

putih telur untuk pembersih bahan kult

1. Jikalau memungkinkan, biarkan putih telur tetap dalam cangkang telurnya sebagai wadah alamiahnya. Silakan bisa disimpan beberapa hari.
- jangan ambil putih telur dengan memasukkan kain kedalam wadah, melainkan teteskanlah cairan telur pada Kain /sepon halus kalian.

2. Usapkan Sepon yang basah dengan putih telur pada kulit sepatu /lainnya dengan gerakan melingkar lingkar.

lap sepatu dengan gerakan bulat bulat

3. Disarankan tambahkan minyak essensial beberapa tetes bila dipakai untuk membersihkan sofa atau interior mobil.

tips semir sepatu dengan telur
Pics : Fire fighter m

Yaay…
Kini sepatu kulit kalian pada bersih dan berkilauan di bawah sinar lampu … Silau men ! J

Kelebihan Telur sebagai Alternatif Semir
- Tidak berbau
- hasilnya kilap terang.
Cairan telur bersifat Abrasif yang mudah membersihkan kotoran dan menggkilatkan
- Hemat biaya / Ekonomis

Udah pada mau coba Kah ?? atau adakah para sobat XaXiXu.com yang punya penngalaman semir alternatif dengan bahan lain ? Share disini ya …
SHARE ARTICLE :

Artikel Selengkapnya Lihat di : DAFTAR ISI ARTIKEL - XaXiXu.Com
«
Next
Newer Post
»
Previous
Older Post

No comments:

Post a Comment

- Tolong di Share ya Guys ! agar artikel diatas juga bermanfaat bagi sobat lainnya.

- Btw ... TerimaKasih, Saya sangat menghargai kesediaan sobat utk berKomentar.
- Silakan berpromosi bagi yang punya web, namun kotak comment hanya bisa -
menampilkan link mati, silakan Manfaatkan link hidup/aktif di bagian Name/urL.

 
Copyright ©2014 - 2024 • XaXiXu.Com
Template Powered by Blogger