Buat para sobat XaXiXu.com yang masih sekolah, jadwal
mata pelajaran sangat penting sebagai pengingat dan schedule harian agar tidak
lupa ataupun agar tidak ketinggalan buku pelajaran apa saja yang harus dibawa
setiap hari.
Umumnya jadwal pelajaran berganti
setiap semester. Kalian perlu membuat tabel jadwal pelajaran yang baru.
Tidak hanya untuk mata pelajaran
sekolah atau kuliah … jadwal ujian juga perlu lo kalian buatkan timetable nya …
jangan samapai kalian salah belajar mata pelajaran lain saat ulangan, bisa
berabe bukan ?
Nah … biar tidak bosan … kali ini XaXiXu.com memilihkan buat kalian 10 macam TimeTable yang unik menarik yang
dapat kalian Print setiap saat, sehingga belajar kalian tambah lebih semanagat
… Oke ?
Yuk dipilih dipilih …
10 Cartoon Timetable yang Menarik :
1. One Piece by Eiichiro oda
Yang suka film animasi kartun
bergenre action … pasti suka film Rufi si bajak laut dengan kekuatan super karetnya
…
Sekarang dia dan kawan kawannya
masuk dalam tabel mata kuliah / sekolah … tentu menarik bukan ?
2. Under World (dunia bawah air) by moekami
3. Dolphin by nastiab
Lumba lumba yang imut, bikin
gemes dengan tabel pelajaran yang satu ini.
4.Professor Layton by kenabe
Buat kalian yang suka meneliti
dan merasa pintar ... ayo bergabung bersama keseruan professor Layton ...
5. School girl by mintchock
Ayo biar kalaian rajin membaca
dan tidak ada buku yang ketinggalan, gunakan time table yang ini juga ya.
6. Lupin by soundreamer
Ayo terbang bersama Lupin ke 3 …
kartun jepang yang menarik.
Kini menjadi tabel pelajaran
sekolah yang menarik pula.
7. Walkman Boy by annchan
Yang ini cocok untuk jadwal
kuliah bagi kalian yang udah menjadi para mahasiswa / siswi, atau setidaknya
sudah SMU.
8. Frog by psikomil
Tabel pelajaran yang lucu dan
meriah.
9.Pi pi by camusa
Tabel ini lebih Cocok untuk adik kecil cewek, walaupun untuk cowok juga gak masalah sih.
10. Sponge Bob by mikmix
Karakter si sepon kuning yang
lucu ini tak pernah hilang dari ingatan para anak yang pernah menontonnya.
Bersama si bintang laut Patrick, si tupai Sandy, si kepiting Tuan Crab, dan si
Gurita Squidward menambah semarak TimeTable ini.
Coba para sobat XaXiXu.com save
salah satu atau semua timetable jadwal pelajaran / ujian sekolah diatas … lalu
print …
pasti adik kalian pada suka dan
bertambah semangat belajarnya serta gak kuatir salah bawa buku deh :)
No comments:
Post a Comment
- Tolong di Share ya Guys ! agar artikel diatas juga bermanfaat bagi sobat lainnya.
- Btw ... TerimaKasih, Saya sangat menghargai kesediaan sobat utk berKomentar.
- Silakan berpromosi bagi yang punya web, namun kotak comment hanya bisa -
menampilkan link mati, silakan Manfaatkan link hidup/aktif di bagian Name/urL.